Jangan Dikonsumsi 5 Sayuran Pantangan Darah Tinggi Yang Ini

Rindi agustiana

Kesehatan


Siapa nih yang suka marah-marah, stres, moody, dan emosional setiap kali dihadapkan dengan hal-hal yang tidak sesuai dengan keinginan? Dan, mendadak tekanan darah tingginya naik. Duh, jangan-jangan kamu tidak sengaja konsumsi sayuran pantangan darah tinggi!

Tenang, itu hal yang wajar apabila kamu belum pernah mempelajari sayuran pantangan darah tinggi.

Hipertensi atau tekanan darah tinggi mengakibatkan pembuluh darah kamu menyempit dan sebabkan kerusakan pada kardiovaskular. Hum, cukup berbahaya ya sobat Vitasma. 

Penting lho bagi kamu penderita hipertensi untuk mengelola stres dan menjauhi makanan tidak sehat misalnya sayuran pantangan darah tinggi. 

Wah! Tapi kenapa? Bukankah sayur selalu menyehatkan? Nah, untuk tahu jawabannya… Kamu wajib ikuti informasi ini sampai tuntas ya!

Alasan dan Jenis Sayuran Pantangan Darah Tinggi 

Hai sobat Vitasma, pasti kamu sudah tidak asing bukan dengan khasiat dan kandungan sayuran yang luar biasa bagi tubuh kita. Menurut Kementerian Kesehatan Republik Indonesia tahun 2018.

Alasan sayuran harus dikonsumsi secara rutin adalah karena mengandung berbagai jenis vitamin dan mineral yang berperan penting dalam mengatur pemeliharaan dan pertumbuhan tubuh. Itulah kenapa bayi dan anak-anak dianjurkan mengonsumsi sayuran ya… 

Selain itu, sayuran juga kaya akan kandungan erat yang baik bagi sistem pencernaan. Pernah nggak sih kamu mengalami gangguan pencernaan. Rasa tidak nyaman, sulit beraktivitas, hingga mood berantakan adalah dampak dari gangguan pencernaan akibat kurang serat di dalam tubuh. 

Namun uniknya, meskipun banyak manfaat. Beberapa sayuran tidak boleh dikonsumsi oleh penderita hipertensi lho… Ini dia beberapa jenis sayuran dan alasan mengapa tidak boleh dikonsumsi oleh penderita hipertensi: 

Jenis Sayuran Olahan

Makanan olahan memang terkenal praktis dan gurih jika dikonsumsi. Praktis penyajiannya, makanan olahan yang mengandung garam dan mengandung berbagai jenis penyedap rasa nyatanya tidak boleh dikonsumsi oleh penderita hipertensi.

Mengapa demikian? Karena sayuran olahan cenderung mengandung garam berlebihan. Ini beberapa fakta sayuran pantangan darah tinggi yang tidak boleh dikonsumsi karena banyak mengandung MSG, Natrium, dan pengawet makanan berlebihan: 

  • Sayuran kalengan atau sayuran instan
  • Sayuran olahan acar
  • Sayuran olahan asinan

Tomat Olahan

Tomat merupakan jenis buah dan sayur yang kaya akan kandungan lycopene yang bermanfaat bagi kesehatan jantung dan dapat menurunkan kadar kolesterol di dalam tubuh. Eits, jangan senang dulu.

Meskipun tomat masuk ke dalam daftar buah dan minuman yang bermanfaat menurunkan tekanan darah tinggi. Nyatanya, olahan dari tomat seperti saus tomat, saus pasta tomat masuk ke dalam jenis sayuran pantangan darah tinggi sangat tidak direkomendasikan dikonsumsi karena mengandung banyak sodium. 

Sayuran Beku

Melansir dari laman resmi Natural Farm, sayuran yang dibekukan memiliki kandungan natrium sebanyak 1800 miligram natrium. Hal ini tidak baik bagi penderita hipertensi karena kandungan garam di dalam sayuran beku akan melebihi kebutuhan garam di dalam tubuh.

Jadi, sayuran beku masuk ke dalam jenis sayuran pantangan darah tinggi yang tidak direkomendasikan di konsumsi ya.

Keripik Sayuran

Kriuk…

Itulah gambaran dan bunyi dari keripik bayam dan keripik sayuran lainnya yang diolah kering dengan sajian rasa yang beraneka ragam. Dibalik rasa gurih dan enaknya keripik sayuran, penderita hipertensi tidak boleh lho mengonsumsi kerpik sayuran karena mengandung lemak jenuh yang tinggi. Itulah mengapa ini masuk dalam daftar sayuran pantangan darah tinggi. 

Salad Dressing

Agak terkejut yah membaca judulnya? Yap, kamu tidak salah kok jika salad dressing masuk ke dalam daftar sayuran pantangan bagi darah tinggi. 

Kenapa bisa? Karena, salad dressing mengandung garam, gula, serta lemak jenuh yang tidak baik bagi kesehatan dan penderita hipertensi. Tapi tenang… 

Kamu masih boleh kok mengonsumsi salad dressing apalagi kamu yang sedang menjaga berat badan tetap ideal. Syarat mengonsumsi salad dressing agar keluar dari daftar sayuran pantangan darah tinggi adalah menggunakan minyak zaitun saat membuatnya. Gimana? Cukup mudah bukan?

Itulah tadi informasi sayuran pantangan darah tinggi yang bisa mulai kamu hindari sejak hari ini ya. Tapi, kamu sudah dapat menarik kesimpulan belum nih sobat Vitasma soal mengapa sayuran-sayuran di atas tidak boleh dikonsumsi oleh penderita hipertensi. 

Sini, simak jawabannya ya… 

Jadi, secara keseluruhan dan melansir dari Healthline, sayuran pantangan darah tinggi di atas tidak direkomendasikan untuk dikonsumsi karena mengandung sodium dan natrium yang berlebihan. 

Benar faktanya jika sodium merupakan kebutuhan wajib bagi tubuh, namun jika berlebihan maka akan mengganggu ekosistem fungsi tubuh kita ya. 

Dan, natrium yang berada di dalam darah juga memiliki fungsi untuk menjaga keseimbangan cairan yang apabila berlebihan akan mengganggu kesehatan tubuh kita. 

Lalu? Berapa ya kira-kira kebutuhan garam yang ideal? 

Menurut WHO, kebutuhan garam yang ideal bagi orang dewasa yaitu 5 gram per hari dan kebutuhan garam ideal bagi anak-anak adalah di bawah 5 gram per hari. 

Ingat, jangan sampai lebih dari 5 gram sehari ya sobat Vitasma. Karena akan memicu naiknya tekanan darah tinggi! 

Yuk, mulai dari sekarang gaya hidup sehat supaya aktivitas produktif tanpa gangguan kesehatan. Jangan lupa jaga kesehatan pernapasan kamu sedari dini agar aktivitas kamu terganggu menggunakan Vitasma. 

Vitasma adalah obat herbal alami yang terbuat dari madu hutan, jahe, jinten hitam, jeruk nipis, kayu manis, daun mint, daun saga, dan daun cakar ayam yang ampuh mengatasi masalah gangguan pernapasan dan menjaga daya tahan tubuh tetap optimal yang akan buat kamu tidak gampang sakit. 

Yuk, atasi masalah pernapasan dan jaga daya tahan tubuh dengan Vitasma.

obat batuk vitasma

Vitasma, Solusi Sesak Saat Mendesak

Dia yang memiliki kesehatan memiliki harapan; dan dia yang memiliki harapan, memiliki Segalanya.

Saya ingin Membeli Produk Vitasma Terbaik Sekarang!

Tinggalkan komentar

vitasma obat batuk alami

Madu Vitasma adalah madu herbal yang terbuat dari bahan-bahan alami dengan khasiat untuk mengatasi masalah iritasi, infeksi, dan peradangan pada saluran pernapasan seperti batuk, sesak napas, sinusitis, dan gangguan pernapasan lainnya.

2024 © Madu Vitasma